Jumat, 04 November 2011

TYPE & DOMAIN


Type adalahpolarepresentasisuatu data dalamkomputer.Gunanyauntuk
mendefinisikanobjek yang akandiprogram. Ada type dasar (yang diasumsikanada)
dan type bentukan, biasanya type bentukandibentukdari type dasar. Type tidak
menentukanalokasimemori di komputer, tetapihanyamendefinisikanpolastruktur
informasi.

Mendefinisikan TYPE berarti :
- menentukannama typedalamkamus
- definisi domainharga  yang dapatdipunyaiolehnamatsb.
- konvensiatauperjanjiantentangpenulisankonstantabertypetsb.
- operator  yangdapatdioperasikanterhadapobjekbertypetsb.

 Ada type dasar yang sudahdiberikandandansiapdipakai, ada type bentukan
yangdibentukdari type dasarataudari type bentukan/komposisi  yang sudah
dibuat. 

TYPE DASAR

         Type dasar yang tersedia dalam suatu bahasa adalah type yang sudah didefinisikan oleh pemroses bahasa. Karena sudah didefinisikan, maka pemrogram dapat memakainama type dan semua operator yang tersedia, danmentaati domain nilai yang disimpan dalam type tersebut.
Type dasar yang dianggap biasanya tersedia dalam suatu bahasa tingkat tinggi (dan merupakan type dasar dalam notasial goritmik) adalah type-type dasa rberikut  bilanganlogika/boolean,bilanganbulat,bilanganriil,karakterImplementasi type tersebut dalam berbaga ibahasa dapat sedikit berbeda. Akan dipelajari ketika dijelaskan pada bahasa yang bersangkutan.
1. Bilanganlogika/boolean :
Nama : boolean
Domain : [true, false]
Konstanta :
true   false

Operator :
 KELOMPOK Op ARTI  HASIL
Operator lojik   and dan boolean
or atau boolean
XorekslusiveOR  boolean
notnegasiboolean
 EQ ekivalensiboolean
nEQNegasidariekivalensiboolean

2. Bilanganbulat
Nama : inrteger 
Domain : Z  (hati-hatidenganrepresentasikomputer)
Konstanta :
 0 3 123 -89 56 999
Bilanganinteger mempunyaiketerurutan.Keterurutaninididefinisikandengan :
• suksesor x adalah  x + 1
• predesesor x adalah x - 1
Contoh:
suksesor 0 adalah 1    predesesor -1 adalah -2
suksesor -1 adalah 0    predesesor 3 adalah  2
suksesor 5 adalah 6

TYPE BENTUKAN 
       Type bentukanadalahsuatu TYPE yang dirancang/dibentuk omponenbertypetertentu, jadimerupakansekumpulanelemen
bertypedasarataubertype yang sudahdikenal. Type bentukandibuat/didefinisikan
karenaperancang program memutuskanbahwakeseluruhan (hasilkomposisi
komponen type tersebutmempunyaisebuahmaknasemantik Ada relasi yang persisantarasatuelemendengan yang lain. Operasiterhadapkomponen (elemen) bertipedasardilakukanseperti yang didefinisikanpadatipedasar. Operasiterhadapkeseluruhantipemungkindidefinisikanatautidak.Type bentukanseringkalidisebutsebagai type komposisi, agregat.

Implementasinyadalamsuatubahasasangatbervariasisatusama lain.
Dalamnotasi
algoritmik, sebuah type bentukanberupaagregasielemendituliskandengannotasi :
type  nama type  <    elemen1: type1,
                             elemen2: type2,
                                    elemen2: type2,
                                        …….>
Perhatikandalampengertiansebagai type bentukan, makaadakesleuruhan type yang
harusdibentukmenurutpembentuktertentuyaituKonstruktorpada [Liem-99b]),
atauadanyakomponen type yang harusdapatdiacuolehSelektor  [Liem-99b].
Operator terhadap type tersebutharusdibuat. Hal iniakandibahaslebihmendalam
danterstrukturdalamkuliahStruktur Data (IF222) karenapadahakekatnya,
membentuksebuah type berartimenentukanStruktur data.
Padabagianini, hanyadiberikancontoh-contohdan yang diutamakanadalahnotasi
tentangbagaimanamengakseselemen type olehnotasiakses  yang tersedia.




Contoh : Type Point 
{Type point menyatakanabsisdankoordinat real padasumbukartesian}
type Point : <  X: real ,      { absis}
                        Y: real{ ordinat }
> 
Jikadideklarasi  NAMAvariabel P sebagaiberikut :    
P : Point { artinya : P adalahsebuah Point}
Makacaramengacu/mengaksesnilaielemen yang tersimpanpada P yang telah
terdefinisiadalah:
P.X  {menghasilkannilaiabsisbertype   real}
P.Y  {menghasilkannilaiordinatbertype  real}

Domain :<real, real>
Konstanta :
<5.0,6.0><6.0,100.0>
Operator :
- operatorterhadap Point harusdibuat.

                       operasi real terhadap P X danPoint.Y -  

Tugas Kelompok 3 . Type dan Domain Algoritma dan Pemrograman                





Tidak ada komentar:

Posting Komentar